Dalam rangka Pendaftaran mahasiswa baru Tahun Akademik 2021/2022 AAK An Nasher kami mengharapkan kesediaan segenap Civitas Akademika AAK An Nasher untuk berpartisipasi menggunakan Twibbon, dengan langkah tutorial sebagai berikut :
Tutorial Mengupload Foto dengan Twibbon PMB AAK An Nasher Cirebon
- Klik link twibbon *http://bit.ly/twiboonAAK*
- Klik “Browse Image” dan pilihlah foto terbaik yang anda ingin pasang di twibbon
- Jika sudah, klik “Ok/ Lanjut”
- Atur posisi foto
- Jika dirasa sudah pas, klik upload image atau tahan pada twibbon untuk mengunduh
- Hasil foto Twibbon dapat dipasang sebagai Profile Picture WhatsApp, Facebook, Instagram dan di-share melalui akun media sosial masing-masing. Jangan lupa sertakan tagar ( _hashtag_ ) “`#pmbaakannasher #aakannasher2021“` dan _mention_ “`@aak.annasher“`